PT. PrimaTex Geokarya Abadi
SHARE :

GEOBAG

22
02/2023
Kategori : GEOBAG /
Author : admin
Terbit : 22 Februari 2023


GEOBAG

Geobag (ZEBA)

Geobag adalah bahan Geotextile Woven atau Geotextile Non Woven yang dibentuk menyerupai karung. Diisi dengan material setempat berupa pasir di lokasi pemasangan. Material ini sangat cocok sebagai penahan dari gerusan arus air yang menyebabkan erosi. Bahan geotextile nya sebagai filtrasi dapat menahan material lain tapi tetap air lolos sebagai reduksi kekuatan arus yang dihadapinya.

Produk ini dalam pembuatannya menggunakan mesin jahit khusus dan benang yang berkualitas mutu tinggi, sehingga dalam aplikasinya kuat dan tahan terhadap daya hempasan air dihadapannya. 

Kategori :

  • Geobag 450, 500, 600 dan 650

Keunggulan Geobag :

  • Bahan yang kuat dan stabil
  • Tahan benturan  
  • Mudah dalam pemasangan
  • Terkandung UV-Resistance
  • Harga yang ekonomis

Aplikasi Geobag :

  • Pemecah gelombang di pantai
  • penahan abrasi di pantai
  • Konstruksi bendung
  • Pembuatan jeti 

PrimaTex Solve Your Problems

Tersedia produk yang lengkap dengan harga kompetitif untuk seluruh Indonesia

Team kami siap membantu dan memberikan pelayanan yang terbaik untuk Anda. Hubungi kami sekarang juga untuk dapatkan harga Khusus :

PT. PRIMATEX GEOKARYA ABADI

KIRANA TWO OFFICE TOWER

Jl. Boulevard Timur No. 88, Kelapa Gading, Jakarta Utara 14250

Call / Wa    : 0812 8384 4959 

Email         : sales@primatex.co.id

Our Projects

23
03/2023
Geotextile Woven PP
Author : admin
15
03/2023
Geomembrane Smooth
Author : admin
28
02/2023
Geogrid Bi-Axial
Author : admin
25
02/2023
Geotextile Non Woven PET
Author : admin
22
02/2023
GEOBAG
Author : admin
19
02/2023
GEOMAT
Author : admin